berita-seputar-pengadilan

Apel Senin Pagi, 5 Juni 2023 yang digelar di halaman depan kantor dengan diikuti oleh Hakim, PNS, dan PPNPN PA Kendal sebagai wujud tindaklanjut Surat Edaran Dirjen Badilag tentang Penegakan Disiplin di Lingkungan Peradilan Agama yang dipimpin langsung oleh Ketua PA Kendal selaku pembina apel. Dalam pembinaannya, Pak Amar kembali merasakan tekanan mengenai pentingnya internalisasi pembangunan Zona Integritas.

 IMG 20230605 WA0005

Adalah 2 hal penting yang harus dimiliki oleh setiap pegawai agar proses internalisasi dapat berjalan optimal. Pertama adalah sense of belonging yaitu perasaan memiliki atau merasa menjadi bagian dari suatu institusi. Perasaan ini menjadi pendorong yang kuat bagi seseorang untuk dapat bekerja secara maksimal, kreatif, dan juga profesional sehingga menumbuhkan loyalitas kepada institusi tersebut.

 IMG 20230605 WA0006

Kedua adalah sense of crisis, yaitu perasaan peduli, peka, dan tanggap terhadap permasalahan dan keadaan sekitar yang dilandaskan prinsip kemanusiaan dan saling menghargai. Dalam hal ini, pimpinan serta bawahan berjalan beriringan sehingga dapat tercipta suatu kekompakan. Dengan memupuk 2 perasaan itu, Pak Ketua berkeyakinan bahwa pembangunan ZI di PA Kendal akan optimal dan mendapatkan hasil sesuai harapan.WBBM2023bisa!

APLIKASI APLIKASI PENDUKUNG PENGADILAN AGAMA KENDAL

abs jdih lpse perpus simkara  
direktori komdanas pengaduan sikep sipp